Sabtu, 09 Mei 2009

Ibrahimovic Buyarkan Kemenangan Cagliari Seputar Berita Dunia Sepak Bola

IBRAHIMOVIC BUYARKAN KEMENANGAN CAGLIARI SEPUTAR BERITA DUNIA SEPAK BOLA

IBRAHIMOVIC BUYARKAN KEMENANGAN CAGLIARI

Inter Milan nyaris tenggelam di Giuseppe Meazza. Melawan Cagliari di kandang sendiri I Nerazzuri dipaksa bermain imbang 1-1 berkat gol penyelamat dari Zlatan Ibrahimovic.
Pertandingan pd Sabtu malam waktu setempat itu harus menjadi pelajaran berharga bagi pelatih Jose Mourinho yg menurunkan Luis Figo sebagai gelandang starter. Figo yg selama ini jarang diturunkan sejak menit awal tak bisa berperan banyak dalam membantu serangan tuan rumah.
Kehadiran Ivan Cordoba di lapangan tengah juga tdk banyak membantu. Alhasil hampir tak ada serangan mematikan selama 45 menit pertama.
Di babak kedua buruk lini tengah Inter mulai membuat repot barisan belakang. Lima belas menit usai jeda Walter Samuel yg bermain dgn kepala dibebat perban tak kuasa mengejar umpan lambung dari tengah. Ia terpeleset sehingga bola jatuh ke kaki Robert Acquafresca. Kiper Julio Cesar tak sempat mempersempit sudut tembak & Acquafresca berhasil memerdayainya.
Tertinggal Mourinho langsung bereaksi. Ia menarik Samuel & Figo lalu memasukkan Hernan Crespo & Mancini. Serangan Inter pun langsung melonjak.
Namun penyakit pertahanan Inter kembali kambuh & mengancam gawang Cesar di menit ke-72. Michele Fini leluasa memainkan si kulit bulat di kotak penalti sebelum memberikan kepada Davide Biondini. Untung bagi Inter tendangan Biondini melenceng.
Tim Biru-Hitam akhir berhasil menyamakan kedudukan lima menit kemudian. Manuver Crespo di sayap kiri diakhiri dgn crossing tajam ke depan gawang. Ibrahimovic yg berdiri dekat tiang jauh langsung menyodok dgn baik.
Interisti bersorak menyambut gol itu tapi barisan belakang Inter kembali lengah. Christian Chivu gagal menutup celah di kotak terlarang sehingga Andrea Cossu berkesempatan melepas tembakan keras. Sayang bidikan tepat menuju ke arah Cesar. Tak lama kemudian giliran Acquafresca membuang kesempatan. Ia berhasil menggapai bola muntah tepisan Cesar tapi sepakan melayang tinggi di atas mistar.
Inter pun tak berhenti menyerang & Sulley Ali Muntari hampir mencetak gol di menit ke-86. Apes tendangan melebar tipis di samping kiri. Gol Mancini di menit ke-93 pun dianulir wasit karena ia berdiri offside ketika menyambut tandukan Ibra.
Meski ha menambah satu poin Inter tetap kokoh di puncak klasemen dgn nilai 43. Saingan-saingan terdekatnya Juventus & AC Milan baru memainkan pertandingan pd Minggu .
Susunan pemain:
Inter: Cesar; Maxwell Samuel Cordoba Zanetti; Cambiasso; Chivu Muntari Figo ; Cruz Ibrahimovic
Cagliari: Marchetti; Agostini Astori Canini Pisano Conti; Biondini Fini Cossu; Jeda Acquafresca

sumber Ibrahimovic Buyarkan Kemenangan Cagliari : ZonaBola.Com
IBRAHIMOVIC BUYARKAN KEMENANGAN CAGLIARI

Tidak ada komentar: