Selasa, 07 April 2009

Scolari Bohongi Lampard Seputar Berita Dunia Sepak Bola

SCOLARI BOHONGI LAMPARD SEPUTAR BERITA DUNIA SEPAK BOLA

SCOLARI BOHONGI LAMPARD

Berita sensasional dihembuskan media Inggris The Sun terkait kisah kepindahan Frank Lampard. Dalam laporan itu Luiz Felipe Scolari mengatakan kepada Lampard bahwa diri akan membantu mewujudkan mimpi gelandang internasional Inggris itu ke Inter Milan. Apa yg dikatakan bos baru Chelsea itu tercetus sebelum ia resmi ditunjuk sebagai suksesor Avram Grant.
Menurut sumber The Sun Scolari berkata kepada Lampard: Jika Anda tdk kerasan di sini maka sy akan membantu mencari solusinya. Sumber tadi kemudian menjelaskan: Tuan Scolari menyatakan tdk ada guna mempertahankan pemain yg sudah tdk bahagia. Yang terpenting Tuan Scolari menginginkan para pemain yg berkomitmen 100 persen serta sepenuh puas dgn kontraknya.
Tapi janji tinggal janji. Big Phil pada pernyataan pertama menjadi bos The Blues mengklaim bahwa Lampard akan tetap bertahan di Stamford Bridge.Klaim itu langsung disangah kubu Lampard & mungkin menjadi salah satu pemicu kemarahan di Cobham pusat latihan klub. Dalam pembicaraan via telepon Lampard mengatakan kepada Scolari bahwa diri dongkol karena tdk menerima kontrak baru yg akan membuat mengakhiri karier di Chelsea.
Inter tdk luput ikut mengipasi. Nerazzurri menyatakan telah mengantongi pernyataan kalau Lampard menginginkan bermain di Serie A Italia. Tapi sejauh ini Chelsea menekan utk tetap berkomitmen dgn kontrak walau dgn resiko kehilangan secara gratis pd musim panas tahun depan.
Kami membuat penawaran kepada Chelsea. Itu tugas kami & sekarang tergantung kepada si pemain kata Presiden Inter Massimo Moratti seperti apa yg dirilis Football Italia. Dia pemain yg kami pilih. Kami akan mengusahakan yg terbaik tapi selebih kami tdk bisa berbuat macam-macam.
tdk ha Moratti atau Jose Mourinho yg menyatakan kegembiraan jika Lampard jadi datang. Harapan atas kedatangan mantan pemain West Ham United itu juga datang dari striker Inter asal Argentina Julio Cruz. Saya berharap Lampard datang. Menurut hemat sy makin ke sini kami terus menjadi lebih baik. Sangat menguntungkan jika sebuah klub memiliki banyak pemain kelas dunia & Inter jelas akan memperoleh keuntungan jika diperkuat Lampard.

sumber Scolari Bohongi Lampard : ZonaBola.Com
SCOLARI BOHONGI LAMPARD

Tidak ada komentar: