Senin, 18 Mei 2009

City Ditahan Copenhagen Seputar Berita Dunia Sepak Bola

CITY DITAHAN COPENHAGEN SEPUTAR BERITA DUNIA SEPAK BOLA

CITY DITAHAN COPENHAGEN

Manchester City gagal mempertahankan keunggulan atas FC Copenhagen pd pertandingan pertama babak 32 besar Piala UEFA. Sempat unggul dua kali Man. City akhir dipaksa bermain imbang 2-2.
Meski begitu Man. City memiliki keuntungan & peluang lebih besar utk lolos ke babak 16 besar. Sebab pertandingan itu digelar di kandang Copenhaggen. Di leg kedua jika pertandingan berakhir 1-1 City sudah cukup utk lolos ke babak selanjutnya.
Meski bersikap sebagai tamu Manchester City justru langsung menekan sejak awal. Copenhagen berusaha membalas namun tak pernah merepotkan pertahanan City.
Pada menit ke-29 City unggul lebih dulu lewat gol Nedum Onuoha. Meski tendangan tak terlalu keras namun bola gagal ditangkap kiper Copenhagen.
Sampai babak pertama berakhir City mampu mempertahankan keunggulan. Namun memasuki babak kedua City mulai sering kewalahan menghadapi tekanan lawan. Di menit ke-57 City akhir kebobola setelah Almeida mampu menanduk bola tendangan penjuru. Lima menit kemudian City kembali unggul lewat Stephen Ireland.
Kembali ketinggalan Copenhagen memasukkan Martin Vingaard. Pemain baru itu akhir menjadi penyelamat Copenhagen. Dia mencetak gol penyama kedudukan pd menit ke-90 setelah mampu menanduk umpan silang & menaklukkan kiper Shay Given

sumber City Ditahan Copenhagen : ZonaBola.Com
CITY DITAHAN COPENHAGEN

Tidak ada komentar: